Postingan

TENTANG PENULIS BUKU PERAWI REMPAH : Sumber ulasan dari PenaKota. ID Beliau adalah Ahmad Yulden Erwin, penyair senior asal Lampung. Seorang yang aktif di berbagai milis dan grup sastra di Facebook. Ia kerapkali memberikan sebuah pengetahuan dan wawasan perihal puisi secara mendalam dan komprehensif melalui diskusi pada sebuah topik, hingga bergulir pada kritik sastra yang membangun secara kaidah kebahasaan dan teks itu sendiri: sintaksis, semantik, pragmatik dan dialektika di antaranya. Di antara ketiga buku puisi terbarunya, Sir Pentoel memilih Perawi Rempah secara selera pribadi. Perawi Rempah berisi 42 puisi dan disunting oleh Yulizar Fadli Lubay. Setiap buku memiliki daftar glosarium "kata, istilah, dan tokoh". Selain itu juga terdapat satu esai "ars poetica"  di dalamnya. Simak kutipan puisi berikut: Tak ada yang perlu diubah, kecuali letak piring, cawan beling, dan garpu makanmu —gramofon Hindia: menyala. Bayang jendela mulai berdansa: hanya tungkai
Postingan terbaru